Universitas Andi Jemma Lakukan Penarikan Mahasiswa KKN dari Luwu Utara

  • Bagikan
Oplus_131072
benner

Selain monitoring, Bapak Iqbal berdiskusi dengan pejabat terkait, membahas capaian mahasiswa dan menerima masukan untuk perbaikan pelaksanaan KKN Profesi mendatang.

Respon positif datang dari Kepala Desa Palandan Suahadi SH. dan Kepala Desa Lara yang mengapresiasi kontribusi mahasiswa, menyebut ide-ide segar mahasiswa sangat bermanfaat bagi pengembangan desa.

benner

Dalam penutupan kegiatan, Iqbal berpesan agar mahasiswa terus mengembangkan diri, memanfaatkan pengalaman berharga KKN Profesi sebagai bekal karier.

Program KKN Profesi, hasil kerjasama perguruan tinggi dan pemerintah daerah, terbukti efektif meningkatkan kompetensi mahasiswa dan berkontribusi pada pembangunan daerah, Program ini diharapkan dapat berlanjut dan diperluas cakupannya di masa mendatang.(Mik/Red)

benner
baca juga  Pilkada berlangsung Damai, Warga Gowa Apresiasi Kinerja Polda Sulsel
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *