Pelantikan dan Raker Bassi Tammi tekankan pentingnya Solidaritas Pengurus

  • Bagikan
benner

Saat ini Komunitas Bassi Tammi akan memperlebar sayap dengan membuka kordinator wilayah di beberapa kabupaten/kota di Sulawesi Selatan, diantaranya Kabupaten Bone, Luwu, Kota Palopo dan Luwu Timur, kata Reynal.

“Untuk sementara baru empat Kabupaten/Kota yang akan dipersiapkan koordinator wilayahnya,” jelasnya.

Lanjut Reynal, terbentuknya kepengurusan baru ini dapat melanjutkan nawacita pengurus sebelumnya mengangkat budaya dan peninggalan leluhur.(Mik/Red)

baca juga  44 KK Warga Desa Bumi Harapan Baebunta terima BLT - DD
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *